Postingan

Menampilkan postingan dari Desember, 2020

HASIL AKHIR PENGHITUNGAN SUARA PEMILIHAN KEPALA PEKON LENGKUKAI

Gambar
Lengkukai 16/12/20,  Pemilihan Kepala Pekon/Desa Serentak Tahun 2020, Terbanyak di Selenggarakan Di Kabupaten Tanggamus, Salah satunya Di Pekon/Desa Lengkukai, Kecamatan Kelumbayan Barat, Kabupaten Tanggamus Propinsi Lampung, Dan Hasil Penghitungan Akhir Dengan Hasil : Kepala Pekon Lengkukai Di Menangkan Oleh Calon Nomor Urut 1 ,Dan Di Susul Dengan Nomor Urut 3 Dengan Selisih 119 Suara. (next)

PEMILIHAN KEPALA PEKON LENGKUKAI

Gambar
Antusiasme warga saat menunggu penghitungan yang belum di mulai,  Warga lengkukai sedang menanti hasil akhir penghitungan suara

MENIKAHLAH KARNA IBADAH

Gambar
  Bukan Kebutuhan Birahi Semata.  Tujuan pernikahan Seperti dalam Surah Rum ayat 21, adalah supaya kita bisa hidup damai penuh ketenangan, saling jaga, saling melengkapi saling membahagiakan.  وَمِنْ آيَاتِهِ أَنْ خَلَقَ لَكُمْ مِنْ أَنْفُسِكُمْ أَزْوَاجًا لِتَسْكُنُوا Dan di antara tanda-tanda kekuasaan-Nya ialah Dia menciptakan untukmu istri-istri dari jenismu sendiri, supaya kamu tenteram..(Ar-rum: 21) Hidup dalam Berumah Tangga Tidak akan Bisa Tentram jika Pasangan tidak ada kejujuran Kepercayaan antara satu sama lain. Untuk Membangun itu semua butuhlah proses, Tangga Demi Tangga Harus Di Lewati, Jadikan Kesalahan Kesalahan Sebagai Pelajaran Pelajaran Hidup. Sabar Adalah Kunci Utama Allah S.W.T Berfirman :   يَاأَيُّهَا الَّذِينَ ءَامَنُوا اصْبِرُوا وَصَابِرُوا وَرَابِطُوا وَاتَّقُوا اللَّهَ لَعَلَّكُمْ تُفْلِحُونَ “Hai orang-orang yang beriman, bersabarlah kalian dan kuatkanlah kesabaran kalian dan tetaplah bersiap siaga dan bertakwalah kepada Allah supaya kalian b

JANGAN MENCABUT UBANMU JIKA TIDAK MAU??

Gambar
Uban merupakan Tanda Bertambahnya Usia, Dan semakin Dekat Manusia Dengan Ajal. Dalam Al Quran disebutkan Dan apakah Kami tidak memanjangkan umurmu dalam masa yang cukup untuk berfikir bagi orang yang mau berfikir, dan (apakah tidak) datang kepada kamu pemberi peringatan? maka rasakanlah (azab Kami) dan tidak ada bagi orang-orang yang zalim seorang penolongpun. (QS. Fathir: 37) Ibnu Katsir rahimahullah, menerangkan dalam kitab tafsir beliau, bahwa para ulama tafsir seperti Ibnu Abbas, Ikrimah, Qatadan, Ibnu ‘Uyainah dan yang lainnya, menjelaskan bahwa maksud Sang Pemberi peringatan dalam ayat di atas adalah uban. (Tafsir Ibnu Katsir 6/542) Semakin Bertambah Usia Semakin Bertambah Juga Uban Di Kepala, Munculnya uban membuat seorang sadar, bahwa keberadaannya dunia ini tidaklah selamanya. Hanya sebentar bila dibandingkan kehidupan selanjutnya; yaitu alam akhirat. Yang satu hari di sana sama dengan lima puluh ribu tahun di dunia. Uban Akan Menjadi Cahaya di Hari Kiamat Dari Amr

5 SYARAT MENJADI MAKMUM SHOLAT

Gambar
  Syarat Menjadi Makmum Salat : 1.     Makmum berniat mengikuti imam. Niat adalah utama saat hendak Sholat, Jika Imam Niatnya Imam, Jika Makmum Niatnya Makmum. 2.     Mengetahui gerakan salat imam. Makmum Harus Mengetahui Gerakan Imam, Jangan Sampai Mendahului Imam, Jika Mendahului Imam Tidak sah menjadi makmum. 3.     Berada dalam satu tempat dengan imam. Contoh berada dalam satu tempat, missal berada dalam satu masjid, lapangan asal masih terlihat imam, 4.     Posisnya dibelakang imam. Fungsi dari lurusnya barisan solat adalah agar tidak sampai melengkung, karna di khawatirkan jika solat seperti di lapangan, barisan terlalu panjang dan melengkung ke depan hingga tak di ketahui makmum ada yang di depan imam, Kecuali di Mekah wajib menghadap ka’bah dan memutar. 5.     Hendaklah salat makmum sesuai dengan salat imam. Jika madzhab makmum berbeda dengan madzhab imam, makmum harus mengikuti madzhab imam.  

HUKUM RESEPSI/HAJATAN TERNYATA ADA DALAM ISLAM

Gambar
  Ternyata Hajatan/Resepsi di atur juga dalam islam. Tradisi Resepsi Atau Walimah Seperti Pernikahan, Resepsi Khitanan ,Kenduri Dan Masih Banyak Lagi, Merupakan Budaya yang sangat melekat dalam budaya Indonesia. Namun Jangan Memilah memilih Tamu Undangan atau memisahkanya antara Kaya Dengan Orang Miskin Nabi Shallallahu ‘alaihi wa sallam bersabda,   شَرُّ الطَّعَامُ طَعَامُ الْوَلِيمَةِ يُدْعَى إِلَيْهِ الْأَغْنِيَاءُ وَيُتْرَكُ الْمَسَاكِينُ فَمَنْ لَمْ يَأْتِ الدَّعْوَةَ فَقَدْ عَصَى اللَّهَ وَرَسُولَهُ  “Seburuk-buruk makanan adalah makanan walimah yang diundang untuk menghadirinya hanya golongan kaya saja sedangkan orang-orang miskin dilarang” [H.R Muslim (4/154) dan Al Baihaqi (7/262) dari hadits Abu Hurairah ] Adapun Bagi tamu undangan jangan sekali kali mencela apa yang di berikan oleh tuan rumah (Orang Yang Mengundangnya) Bahkan Disunnahkan untuk mendoakan yang mengundang. Abdullah bin Bisr mengisahkan, ayahnya pernah membuat makanan untuk Nabi Shallallahu ‘alaihi w

PEMIMPIN YANG AKAN DI PILIH ALLAH SWT

Gambar
Mencari sosok Pemimpin sudah di terangkan dalam Al-Qurán Dan Hadist Rosulullah S.A.W, Kepemimpinan atau Kekuasaan di dalam Islam adalah tanggung jawab dan hakikatnya kepemimpinan adalah amanat, titipan, kepercayaan dari Alloh Yang Maha Kuasa kepada hamba-hamba-Nya yang dikehendakinya. Dalam perspektif spiritual Islam, kepemimpinan Islam dimaknai sebagai kemampuan melaksanakan perintah dan meninggalkan larangan Allah Subhanahu Wa Taala sehingga tercipta masyarakat Madani yang hidup damai antara sesama muslim dan non muslim.   Sahabat Muslim Yang di rahmati Allah S.W.T,   Alloh Subhanahu Wa Taala telah menjelaskan peran seorang Pemimpin Umat yang baik dalam membimbing umat Islam didalam Al Quran. Jika Memilih Pemimpin Perhatikan Beberapa ayat dan Hadist Berikut ini : وَجَعَلْنَاهُمْ أَئِمَّةً يَهْدُوْنَ بِأَمْرِنَا وَأَوْحَيْنَا إِلَيْهِمْ فِعْلَ الْخَيْرَاتِ وَإِقَامَ الصَّلاَةِ وَإِيتَاءَ الزَّكَاةِ وَكَانُوا لَنَا عَابِدِينَ Dan Kami Alloh menjadikan mereka itu sebagai

Walaupun dengan istri sendiri tetap Zina Jika Ini Anda Lakukan

Gambar
Kalimat Talak seyogyanya jangan di buat main-main, Walaupun Cuma Bercanda Kalimat Talak yang keluar dari Mulut Seorang suami adalah sah jika di lakukan dengan sadar,  Abu Laits as-Samarqandi mengatakan, وَأَشَدُّ الزِّنَا مَا هُوَ مُصِرٌّ عَلَيْهِ وَهُوَ الرَّجُلُ الَّذِي يُطَلِّقُ امْرَأَتَهُ وَهُوَ مُقِيْمٌ مَعَهَا بِالْحَرَامِ وَلَا يُقِرُّ عِنْدَ النَّاسِ مَخَافَةَ أَنْ يَفْتَضِحَ Dosa zina yang paling ngeri adalah zina yang dilakukan terus menerus. Contohnya adalah seorang suami yang sudah menjatuhkan cerai tiga kepada isterinya namun dia tetap ngotot berhubungan badan, hubungan badan yang nilainya haram. Suami ini tidak mau mengakui telah bercerai dengan isterinya di hadapan publik karena khawatir malu. baca juga : Kunci Rumah Tangga Bahagia JANGAN MENCABUT UBANMU JIKA TIDAK MAU............ Pesan : Semarah Apapun Suami Jangan sampai terucap kata talak/Cerai..

KISAH NYATA (Keajaiban saat istri Melahirkan)

Gambar
  Suatu Ketika Seorang Laki-Laki Sebut Saja Fulan Pulang Dari Bekerja,dia terburu buru setelah mendapat telpon dari istrinya, Saat Sampai Rumah Dihampirinya istrinya yang sedang Hamil Tua, "kenapa Sayang"dengan Penuh Cemas. "Yah Aku sudah mulai mulas nih"jawab sang istri "Ya sudah Ayu Kita Cepat-cepat Ke Bidan, Nanti Aku Telpon Ibu juga ngasih Kabar Bahagia ini,Sepertinya Aku Maju Jadi Ayah" Singkat Cerita, Setelah   Sampai Di Rumah bidan "Pak Ini Baru Bukaan 2 Kurang Lebih Masih Sekitar Sepuluh Jam Lagi"Ungkap Bu Bidan Memprediksi Kelahiran Anak Si Fulan "Bu Tolong Jagain Dulu Ya,Saya Mau Keluar Dulu"  Kata Fulan Kepada Ibu Meruanya Yang Menemani Istrinya. "Ya Nak"Jawab Ibunya Sambil Keluar Dari Kamar Bersalin Fulan Berfikir,Dan Mengingat-Ingat Isi Dompet Yang Tinggal Sisa 50.000. "Dari Mana saya dapet uang buat biyaya persalinan,Sedangkan Biyaya Persalinan 2 Juta Rupiah"ungkap Fulan Dalam Hati. Tiba Tiba HP Fulan B

KENAPA DUDUK DI ATAS MAKAM DI LARANG

Gambar
  Tidak sedikit diantara kaum muslimin yang belum mengetahui larangan duduk di atas kuburan. Lihatlah setiap kali kita mengantar jenazah ke kuburan dan mayat sedang dikuburkan, orang-orang yang mengantar duduk-duduk santai di atas kubur. Padahal duduk di atas kuburan haram hukumnya dan dosa besar. Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda : لَأَنْ يَجْلِسَ أَحَدُكُمْ عَلَى جَمْرَةٍ فَتُحْرِقَ ثِيَابَهُ فَتَخْلُصَ إِلَى جِلْدِهِ، خَيْرٌ لَهُ مِنْ أَنْ يَجْلِسَ عَلَى قَبْرٍ . “Lebih baik salah seorang di antara kalian duduk di atas bara api hingga membakar pakaian dan kulitnya, daripada duduk di atas kubur” (HR. Muslim). Dan Rasulullah shallallaahu ‘alaihi wa sallam bersabda : لَا تَجْلِسُوا عَلَى الْقُبُورِ، وَلَا تُصَلُّوا إِلَيْهَا . “Jangan duduk di atas kubur dan jangan pula shalat menghadapnya.” (HR. Muslim). Yang lebih parah lagi, mereka berjalan dengan menginjak-injak kuburan, seakan-akan itu perkara yang remeh dan bukan suatu pelanggaran. Baca KUNCI RU

LEWAT DAPUR KALAU PULANG TA'ZIAH, ini alasannya....

Gambar
  Tanah Kuburan Sering akali di anggap Angker Oleh Masyarakat Kita Umumnya di Indonesia. Mitos tanah kuburan mungkin layak disebut sebagai seri mitos terbesar sekaligus tertua yang dipercaya masyarakat Indonesia hingga saat ini. Jika kita perhatikan, ada banyak sekali mitos seputar kuburan tersebar di Indonesia. Selain sebagai tempat yang dipandang angker, kuburan juga dipandang sebagai tempat keramat yang dituahkan oleh Masyarakat indonesia. Ada Juga Yang Menggunakan Tanah Kuburan Untuk Jalan Tidak Benar. Dan Masyarakat Indonesia Banyak Yang Percaya Bahwa Jangan Sampai Tanah Kuburan Masuk di Pekarangan Mereka,Atau Masuk Dalam Rumah Mereka, Dan Saat Mereka Pulang Dari Takziah,Atau Ziarah Kubur Langsung Mandi Dan Mencuci sandalnya Sebelum Masuk Rumah,Dan Tidak Masuk Rumah Lewat Pintu Depan, Melainkan Lewat Pintu Dapur Atau Belakang, Berharap agar tidak ada yang tersisa di sandal atau di pakaian mereka menempel hingga jatuh di rumah mereka. Hal ini ternyata sudah Di Sampaikan Rosullulah